Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

8. Gereja Dan Diakonia Studi Kasus Tentang Perubahan Bentuk Pelayanan Kesehatan Gratis Di Jemaat GKI Salatiga

ABSTRAK

Permasalahan kesehatan dewasa ini menjadi hal yang kompleks terjadi di seluruh kalangan masyarakat. Apalagi alasan utama permasalahan kesehatan adalah terkendala biaya yang terlalu mahal dan sulit dicapai oleh masyarakat yang miskin. Dengan kenyataan inilah GKI Salatiga peduli akan keterpanggilannya sebagai gereja yang menghadirkan damai sejahtera di tengah-tengah masyarakat yang plural sesuai dengan moto GKI Salatiga. Salah satunya dengan melakukan diakonia. GKI Salatiga membuat program pelayanan kesehatan gratis bagi semua anggota masyarakat (jemaat dan non-jemaat) untuk menjawab permasalahan kesehatan yang terjadi khususnya di wilayah Salatiga. Program ini terbentuk atas kerjasama komisi usia lanjut dengan komisi The Khoen Bik. Pusat pelayanan kesehatan di gedung sekretariat lembaga konsultasi dan bantuan hukum WCTUI (Woman Christian Temperance Union of Indonesia) di Jl. Dr Muwardi 51, Salatiga. Setelah beberapa waktu, gedung sekretariat ini kemudian pindah ke Jl. Senjoyo di Tingkir maka pelayanan kesehatan dipindahkan ke aula 1 GKI Salatiga. Kegitana ini sempat diberhentikan beberapa waktu kemudian dibuka kembali. Namun cakupan sasaran pelayanan kesehatan gratis di GKI Salatiga diubah hanya untuk jemaat saja dengan membayar dengan setengah harga dari pemeriksaan di RS atau di klinik-klinik kesehatan. Alasannya karena komisi kekurangan dana untuk pengadaan obat-obatan dan alat kesehatan. Dengan kata lain, GKI Salatiga mempersempit sasaran pelayanan dan pelayanan kesehatan tidak diberlakukan secara gratis lagi.

Kata Kunci : GKI Salatiga, Diakonia, Pelayanan Kesehatan.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi