Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

435. Hubungan Antara Faktor Lingkungan Sosial Dengan Perilaku Reproduksi Remaja Sma N I Jatisrono Kabupaten Wonogiri

ABSTRAK

Perilaku seks bebas cenderung dilakukan oleh remaja. Setiap tahun ada 2,3 juta kasus aborsi, dan 20% nya dilakukan oleh remaja. Selain itu 80% penularan HIV/AIDS dialami oleh usia remaja. Dampak perilaku seks bebas tersebut antara lain Penyakit Menular Seksual (PMS), Kehamilan Tidak Diinginkan (KTD), kanker, bahkan HIV/AIDS. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara faktor lingkungan sosial yang meliputi pendidikan orang tua, status pengasuh, sumber informasi, asal sekolah pacar, dan teman akrab dengan perilaku reproduksi sehat khususnya perilaku seks bebas pada remaja Sekolah Menengah Atas (SMA) N I Jatisrono, Kabupaten Wonogiri. Jenis penelitian ini merupakan penelitian observasional denga n pendekatan cross sectional. Sampel diambil dengan menggunakan metode pencuplikan sistematis random sampling, dan didapatkan 65 responden. Data dianalisis menggunakan program SPSS versi 16 dengan menggunakan uji hubungan chi square dengan tingkat kemaknaan 95%.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara pendidikan orang tua (p=0,002), sumber informasi (p=0,028), dengan perilaku seks bebas pada remaja, dan tidak ada hubungan antara status pengasuh (p=0,767), asal sekolah pacar (p=0,213), dan teman akrab (p=0,353), dengan perilaku seks bebas pada remaja.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi